Menu

Friday, June 18, 2010

JBL CS5.1/230 Speaker 5.1

SPEAKER HIGH-END berikutnya datang
dari produsen yang sudah tidak perlu
dipertanyakan lagi dalam hal kualitasnya,
JBL. Untuk ajang group test kali ini, JBL
memberikan salah satu produknya dari
seri Cinema Sound. Tidak hanya itu saja,
dari bundel bawaan speaker ini juga
sudah dilengkapi receiver, dan juga ber-
fungsi sebagai DVD player. Dengan itu,
ia memang lebih mencerminkan produk
Home Theatre System.
Melirik desain speaker, pada satelit
kesemuanya menggunakan jenis desain
yang sama. Rata-rata menggunakan
tipe two-way yang dibentuk dari driver
mid-range dan tweeter. Perbedaan ada
pada speaker center yang dilengkapi dua
driver mid-range dan sebuah tweeter.
Hal ini cukup lumrah, mengingat speaker
center sebagai pusat dari kreasi audio
tingkat frekuensi menengah yang lang-
sung berhadapan dengan pendengar.
Tentunya, ketika speaker digunakan
untuk men-drive konten video maupun
ber-gaming.

Subwoofer sendiri merupakan tipe
own firing yang meletakkan driver
oofer menghadap lantai (berada di sisi
awah enclosure). Desain dipercaya JBL
memiliki karakteristik suara yang lebih
meluas di dalam ruang pendengaran.
an ini tentunya akan membantu kreasi
uara tingkat rendah yang lebih maksi-
mal. Jenis enclosure juga merupakan
orted atau bass-refl ex.
Interkoneksi lengkap di unit receiver,
elain port standar di subwoofer, dengan
emua koneksi yang bisa Anda dapatkan
ntuk sebuah home theatre. Seperti port
igital, HDMI, RCA, dan lain sebagainya.
engaturan juga sangat dimudahkan
engan dilengkapi wireless remote con-
ol yang cukup komprehensif.
Kinerjanya tidak diragukan lagi. Ia
merupakan speaker dengan karakteristik
musikalitas tinggi, powerful, dan juga
ampir bebas distorsi. Bahkan ini dengan
olume yang mendekati maksimal. Se-
ikit penghambat adalah instalasinya.

No comments:

Post a Comment